Cara Membuat Status Bar Transparan Dengan Cepat Di Android

           Cara Membuat Status Bar Transparan Dengan Cepat Di Android - Perkembangan yang sangat cepat oleh si robot hijau ini membuat banyak para oprekers-oprekers yang tak ada bosan-bosan nya memodifikasi tampilan android miliknya , dari sekian banyak oprekers memodifikasi tampilan android nya, pasti ada juga yang membuat status bar jadi transparan, memang dengan membuat status bar transparan akan menambah keunikan tersendiri, tenang, membuat status bar menjadi transparan bukan lah hal yang sulit, terlebih jika anda adalah pemula, kita akan membuat status bar transparan dengan software, karena kita tidak ingin yang ribet-ribet kan ? kalau pake metode decompile dan recompile terlalu rumit, maka dari itu pakai software saja, oke :D

          Pertama pastkan dulu ponsel android anda sudah dalam keadaan root. Jika belum tau cara nge root android, bisa baca terlebih dahulu DI SINI

Lalu jika ponsel android anda sudah dalam keadaan root, saat nya download software berikut


  1. Xposed Installer    > > > DOWNLOAD HERE < < <
  2. Gravity                 > > > DOWNLOAD HERE < < <
Lalu setelah itu buka aplikasinya dan install frameworknya lewat menu Framework, kalo sudah selesai silakan reboot Androidnya.

elah Frameworknya beres, sekarang tinggal install module-nya, pilih menu Download dan cari “GravityBox”, sesuaikan dengan versi Android kamu ya, soalnya beda antara yang buat Jelly Bean dan KitKat. Kalo sudah ketemu pilih download dan install module-nya.

Buka menu Modules lalu aktifkan GravityBox, trus reboot Androidnya.

Sekarang kamu bisa buka GravityBox-nya lewat app drawer dan atur status dan nav bar jadi transparan. Langkah terakhir, reboot Android.


Sekian, maaf kalau gak pake gambar :D ,, soalnya lagi gak ada kuota buat upload... 

>>> Berkomentar lah yang :

1. Baik
2. Sopan
3. Tidak melecehkan agama, ras, ataupun bangsa.

Komentar yang tidak baik akan admin hapus. Berkomentar lah untuk kemajuan blog ini, laporkan segala macam keluhan anda disini.

Terima Kasih Atas Perhatiannya
EmoticonEmoticon